Sunday, March 28, 2010

tuhan tahu , tapi menunggu

Posted by ammie at 1:42 AM 0 comments
Saia memang terlahir tidak creative.why?terbukti judul kali ini saia kutip dari sebuah novel best seller yang merupakan salah satu motivasi saia untuk mulai menulis.
Kenapa saia memilih kalimat tersebut?makna nya untuk saia pribadi begitu dalam.

Minggu lalu saia dan keluarga bertandang keluar garis Batavia ,meluncur kearah tengah Indonesia.jawa barat terlewati,jawatengah pun pupus,taraaaa…”welcome to Yogyakarta”
Percaya harus percaya ini kali pertama saia berpijak di kota yang terkenal dengan gudek nya ini.
Kembali lagi.kenapa saia memilih judul ini?ini berawal dari tour yang diadakan ketika saia masih kelas 2 smea.jogja adalah sasaran nya.tepatnya borobodur dan tempat bersejarah lainnya.hubung tersebulung saia tidak ikut bersama tiga teman karib saia.
Saat itu saia merasa TUHAN tidak adil.hanya bisa berkeluh kesah dan merasa kecil hati
Hanya jadi kedelai longo saat rumpian tour jogja.

Tiga tahun berseling keinginanpun surut.Ternyata TUHAN punya rencana lain.
Kini aku tak percaya bisa berpijak dan melihat langsung salah satu tujuh keajaiban dunia.
Mungkin untuk kebanyakan orang ini hal yang sangat amat biasa. Bagi saia tidak begitu kawan.
Hal yang membuat saia tersentak.dan mulai menyadari kekuasaan sang pencipta..ALLAH itu ada.Mendengarkan do’a-do’a umatnya,kemudian mengabulkannya dengan cara yang unik.kini do’a ku tiga taun silam terkabul. Begitu juga dengan doa yang lainnya.
Saia percaya itu.

TUHAN tau tapi menunggu….

1 = 1

Posted by ammie at 12:39 AM 0 comments
Masih terhanyut suasana jogja. Tak terasa seminggu berlalu, sekarang tinggal menikamti hari-hari sumpek tampa holiday.tak salah saia berperibahasa.”Bersenang-senang dahulu bersakit-sakit kemudian”. Dan heran nya lagi siKerudung merah ketinggalan . Hampanya hari ku tampa nya.Baiklah.saia berusaha iklas dan memang sudah semestinya. yang bisa membuat saia terhibur pagi ini berangkat bersama ninel dan anduang tercinta. jalanan yang tampak lengang dengan debu tetap seperti biasa.

But I just Ordinary people.perasaan apa ini?merasa jauh dari apapun. tersingkir dan sumpek tapi sepi.Kelam kusut sembraut,dan yang paling naas orang-orang yang saia jumpai hari ini.mereka sasaran renyah.untung saja mereka paham betul siapa saia.dan memang merak jauh lebih dewasa.

Begitu adanya pemirsa.apa yang saia lakukan ?updet status terbanyak sepanjang umur. Tidak puas dengan itu saia mencoba mengklak klik tak jelas.mulai buka profil para pesbuker hingga search di google.berhubung saia terserang kutu kutu di wajah, saia mencoba membuka "menghilangkan noda diwajah".tak juga seru... apa yang saia temukan?
Jreng jrengg…belum juga menemukan suatu ke puasan, lebih tepat sekelumit hiburan atas bayaran minggu lalu.
Belum teng 12 cacing cacing perut sudah histeris,padahal tadi kan sudah menyantap nasi+sambal ala ulekan sa. Ya ini ni…tak ada kesibukan perut melar-melar sepertinya banyak rongga dilambung.

Hentikan semua ini..saatnya bangkit dan semangat.
ternyata sendiri bukan berarti sepi. Ini saat nya berimajinasi dan bermimpi.
Saia mulai membaik. keiklasan mulai ber efek.
Mulai menikmati detik-detik tak berujung.

Intinya sebuah tindakan selalu berbuah resiko.ntah tu sebuah hukuman ringan atau sebuah pengorbanan kecil atau bisa saja kesenangan sesaat.dan untuk saat ini saia mencoba berbesar hati menikmati buah tindakan saia.
ayolah…. ini sangat menarik , sangat bermakna.coba bayangkan. Hanya duduk sambil menikmati alunan musik dan fasilitas lain,tak kena hujan tak kena panas .tak semua orang bisa menikmati ini mi
(kata-kata penghibur diri)

…thank’s GOD….saatnya bersimpuh kepadamu
 

_piece of nightstory_ Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea